Tidak mungkin bisa hidup tanpa ada konflik sama sekali.
Berarti sangat perlu kemampuan untuk menyelesaikan konflik, entah itu sebagai bagian dari salah satu pihak yang bertikai atau sebagai pendamainya. Penting sekali.
Seperti yang kualami sekarang, aku ragu untuk bertindak karena takut salah padahal konflik semacam ini perlu segera dicarikan solusinya, mendamaikan pihak-pihak yang berselisih paham dan bertikai. Kemampuan diplomatis diasah mulai dari hal kecil sehari-hari di lingkungan sosial / profesional terdekat.
Mari kita lakukan ini! Semangat!
Komentar
Posting Komentar